Penyebab Kematian 3 Anggota Keluarga di Jakut Tunggu Hasil Toksikologi
Jakarta, CNN Indonesia — Penyebab kematian tiga orang yang merupakan anggota keluarga di Warakas, Jakarta Utara, masih menunggu hasil toksikologi. Kepala Rumah Sakit (Karumkit) Polri Brigjen Prima Heru mengatakan, jenazah sudah diautopsi dan diserahkan ke keluarga. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT “Jenazah sudah diautopsi dan sudah diserahkan keluarganya. Untuk hasil, nunggu hasil…