Menlu Sugiono soal Isu Reshuffle: Saya Belum Dengar
Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Luar Negeri (Menlu) Sugiono buka suara soal isu kocok ulang kabinet atau reshuffle yang menguat dalam beberapa waktu terakhir. Ia mengaku belum mendengar akan ada rencana reshuffle kabinet dalam waktu dekat. “Saya belum pernah mendengar. Saya baru dengar sekarang,” kata Sugiono di kompleks parlemen, Selasa (27/1). ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE…