15.235 Narapidana Dapat Remisi Khusus Natal

Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan memberikan Remisi Khusus Hari Raya Natal 2025 kepada 15.235 warga binaan atau narapidana di seluruh Indonesia. “Untuk yang remisi warga binaan kami baik secara khusus dan umum, total semua itu ada 15.235, ini seluruh Indonesia,” kata Direktur Jenderal Pemasyarakatan pada Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan, Mashudi di Rumah Tahanan…

Read More

Kemenimipas Perkuat Budaya Sadar Risiko Lewat Pengawasan Tiga Lini

Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kemenimipas) terus memperkuat tata kelola dan sistem pengawasan internal melalui penerapan Model Tiga Lini berbasis manajemen risiko. Langkah ini diharapkan mampu menumbuhkan budaya sadar risiko di setiap unit kerja, sekaligus memperkuat integritas dan akuntabilitas birokrasi. Hal tersebut disampaikan Sekretaris Inspektorat Jenderal (Itjen) Kemenimipas, Ika Yusanti, dalam kegiatan…

Read More